Spesifikasi Motorola Gleam :
Seperti ponsel lipat lainnya, pada saat ditutup pastinya akan membuat ukuran ponsel Motorola Gleam menjadi tebal, yaitu menjadi sekitar 13,3 mm dengan berat ponsel sekitar 105 gram.
Spesifikasi layar yang dihadirkan adalah sebuah TFT 2.4 inchi yang bisa menghasilkan 256 ribu warna yang kurang lebih setara dengan resolusi 240 x 320 piksel. Selain layar utama juga terdapat layar kecil di bagian depan ponsel yang bisa digunakan untuk fungsi notifikasi.
Sedangkan kameranya sendiri hadir untuk anda dengan spesifikasi 2MP. Karena ini merupakan ponsel yang merupakan low-end, maka kapasitas penyimpanan data akan sangat terbatas, yaitu hanya sekitar 5MB walaupun begitu masih bisa ditingkatkan dengan menggunakan slot eksternal dengan kapasitas maksimal 16GB.
Harga Motorola Gleam :
Berapa harga Motorola Gleam dengan spesifikasi diatas, ditawarkan akan cukup murah yaitu hanya 900 ribuan.
Sumber : ojelhtc.blogspot.com | Spesifikasi dan Harga Motorola Gleam Flip
Rating: 4.5 Post : Spesifikasi dan Harga Motorola Gleam Flip
Rating : 4.5
Terima kasih telah membaca artikel tentang Spesifikasi dan Harga Motorola Gleam Flip, Semoga artikel dari Mobile Trick bermanfaat untuk anda.
» Artikel lain yang mungkin ingin anda baca : |
Silahkan Tuliskan Komentar Anda
Kritik & Saran !!!
:)) :)] ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} ~x( :-t b-( :-L x( =))